Kali ini saya akan berbagi tentang konfigurasi DNS
Sekilas tentang DNS Server
DNS atau Domain Name System, adalah sebuah server yang berfungsi menangani translasi penamaan host-host kedalam IP Address, begitu juga sebaliknya dalam menangani translasi dari IP Address ke Hostname/Domain. Dalam dunia internet, komputer berkomunikasi satu sama lain dengan mengenali IP Address-nya, bukan domainnya. Akan tetapi, manusia jauh lebih sulit dalam mengingat angka-angka dibanding dengan huruf. Contohnya saja, lebih mudah mana mengetikkan alamat ip 118.98.36.20 di browser dibandingkan dengan mengetik domain www.google.com saja? Tentunya lebih mudah mengingat yang www.google.com bukan? Untuk itulah DNS Server dibuat,dimana alamat IP akan diubah menjadi domain, begitu pula sebaliknya. Aplikasi DNS yang paling sering digunakan di debian adalah bind9.
FUNGSI DNS
- Kerangka Peraturan pengiriman secara kontroversi menggunakan keuntungan jenis rekod DNS, dikenal sebagai rekod TXT.
- Menyediakan keluwesan untuk kegagalan computer,Beberapa server DNS memberikan perlindungan untuk setiap domain. Tepatnya,Tiga belas server akar (root server)digunakan oleh seluruh dunia.
KEUNGGULAN DNS
- DNS mudah untuk di implementasikan di protocol TCP/IP
- User tidak lagi di repotkan untuk mengingat IP address
KEKURANGAN DNS
- DNS tidak mudah untuk di implementasikan
- Tidak konsisten
- Port yang dipakai adalah port UDP atau port jahat
Sumber " Ajiblog "
- Secara terusmenerus membroadcast cliet yang terhubung dan memberatkan jaringan
Berikut langkah-langkah dan konfigurasi DNS:
1. Kita install bind9
2. Kemudian kita edit di "/etc/bind/named.conf.local"
kita tambahakan baris berikut
zone "smkngawen.net" {
type master ;
file "/etc/bind/db.jono" ;
};
zone "21.168.192.in-addr.arpa" {
type master ;
file "/etc/bind/db.79" ;
};
simpan dan keluar
3. Kita salin beberapa konfigurasi defaultnya
#cp /etc/bind/db/local /etc/bind/db.jono
#cp /etc/bind/db.127 /etc/bind/db.79
4. Kita konfigurasi di db.jono dan db.79
#nano /etc/bind/db.jono
Edit seperti dibawah ini
simpan dan keluar
#nano /etc/bind/db.79
Edit seperti dibawah ini
simpan dan keluar
5. Selanjutnya restart bind9nya
#/etc/init.d/bind9 restart
6. Lalu konfigurasi di "/etc/resolv.conf"
#nano /etc/resolv.conf
pastikan ip network server dan ip server sudah ada pada nameserver
jika belum, sesuaikan
simpan dan keluar
7. Kemudian restart networkingnya
#/etc/init.d/networking restart
8. Selanjutnya cek DNS
#nslookup smkngawen.net
9. Kemudian cek di web browser tulis dns yang telah kita buat tadi
Selesai kita sudah membuat dns
Jika kita menggunakan Router mikrotik, maka kita tambahkan dns statik,
lalu matikan koneksi internet pada router mikrotik, kemudian aktifkan
lagi.
Sekian dan terimakasih
Wassalamu'alaikum wr.wb
0 komentar:
Posting Komentar